Berita Kotim Kalteng

Kades Bagendang Hilir Kotim Angkat Bicara Terkait Jalan Rusak Ditanami Pohon Sawit oleh Warganya

Kepala Desa Bagendang Hilir, Kotim angkat bicara aksi dari warganya tanam pohon sawit jalan rusak di desa sebagai bentuk protes ke pemerintah

Penulis: Herman Antoni Saputra | Editor: Sri Mariati
ISTIMEWA
TANGKAPAN LAYAR - Aksi itu disebut terjadi di Jalan Garuda, simpang empat Padat Karya RT 2 RW 1, Desa Bagendang Hilir, pada Minggu (3/11/2025) kemarin. 

“Kalau hujan, kendaraan susah lewat. Anak sekolah pun kesulitan,” ungkapnya.

Kurnadi berharap, agar keluhan masyarakat RT 02 bisa menjadi perhatian pemerintah daerah. Ia menegaskan warga tidak berniat melawan, namun hanya ingin kondisi jalan diperbaiki agar bisa digunakan dengan layak. 

“Kami harap pemerintah daerah bisa memberi perhatian khusus untuk jalan ini,” katanya.

Selain masalah jalan, Kurnadi juga menyoroti buruknya fasilitas drainase di wilayahnya. 

Ia mengatakan sistem saluran air yang tidak berfungsi dengan baik membuat air sering meluap ke jalan dan mempercepat kerusakan. 

“Drainase juga perlu diperhatikan, supaya air tidak menggenangi jalan setiap kali hujan,” pungkasnya. 

Sumber: Tribun Kalteng
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved