CPNS 2023

Prediksi Soal TWK untuk Dipelajari Sebelum Tes SKD CPNS 16 November 2023, Lengkap Kunci Jawabannya

Prediksi soal TWK (tes wawasan kebangsaan) untuk dipelajari peserta CPNS sebelum Tes SKD besok, Kamis 16 November 2023

Editor: Nur Aina
Freepik
Prediksi soal TWK (tes wawasan kebangsaan) untuk dipelajari peserta CPNS sebelum Tes SKD besok, Kamis 16 November 2023 

A. Wawasan Nasionalisme
B. Wawasan Kebangsaan
C. Wawasan Nasional
D. Wawasan Nusantara
E. Ketahanan Nasional

Kunci jawaban: D

5. Pengakuan terhadap keberagaman agama dan keyakinan di negara Indonesia merupakan perwujudan dari semangat nasionalisme dalam mempersatukan keberagaman nasional. Semangat dilandasi ini bahwa ....

A. Agama adalah nilai positif bagi warga negara
B. Agama dan kepercayaan adalah hal yang sama
C. Warga negara yang beragama adalah bentuk keberagaman
D. Agama merupakan karakter masyarakat Indonesia
E. Agama merupakan identitas terhadap Tuhan yang perlu dijamin

Kunci jawaban: A

Baca juga: Link Live Score Hasil Tes SKD CPNS 2023 Kemendikbudristek 10 November 2023, Ada Tilok Jakarta

6. Pak Bahtiar adalah salah satu rakyat kecil di suatu pedesaan yang cinta terhadap tanah air Indonesia. Cinta tanah air yang tercermin dalam diri pak Bahtiar meliputi rasa kebanggaan, rasa memiliki, rasa menghargai, rasa menghormati dan loyalitas yang tinggi terhadap bangsa sendiri. Berikut ini penerapan dari cinta tanah air yang dapat dilakukan oleh Pak Bahtiar sebagai pewujudan upaya pembelaan Negara yaitu ...

A. Menggunakan produk dalam negeri karena dapat menggerakkan roda perekonomian
B. Menjual produk ke luar negeri agar produk kita dikenal warga dunia dan meningkatkan pendapatan negara
C. Mencintal bangsa sendiri dan menganggap derajat bangsa sendiri lebih baik dari pada bangsa yang lain
D. Menolak budaya asing yang masuk dan mengunggulkan budaya dari bangsa sendiri dibanding bangsa lain
E. Mencari pekerjaan ke luar negeri untuk memenuhi kebutuhan dan menambah pendapatan negara

Kunci jawaban: A

7. Wage Rundolf Supratman lahir pada tanggal 9 Maret 1903 di Sumongari, Purworejo. Supratman sangat panda bermain sandiwara dan mahir bermain alat musik. Setiap waktu luangia memanfaatkan untuk bermain musi terutama biola. Keberaniannya mengutarakan pendapat membuat la diangkat menjadi pembantu surat kaba Kaoum Moeda di Bandung. Meskipun gaji yang diperolehnya kecilla puas karena la dapat mengutarakar pendapat serta pikiran dalam tulisan-tulisannya. W.R. Supratman menulis dan mengubah lagu-lagu perjuangar untuk mengabarkan semangat nasionalisme dan rasa cinta tanah air. Ia dikenal sebagai pencipta lagu kebangsaan Indonesia Raya. Pada saat la diminta mendengarkan lagu Indonesia Raya, dan semua hadirin berdin khidmathal itulah yang tak terlupakan bagi dirinyaIa bekerja tanpa pamrih. Dalam hidupnya, ia lebih suka memberi dari pada menerima. Nilai sosial yang terkandung dalam teks di atas adalah.....

A. Menjadi pembantu surat kabar Kaoum Moeda di Bandung
B. Mendengarkan lagu-lagu kebangsaan bersama hadirin
C. Suka memberi dari pada menerima
D. Keberanian mengemukakan pendapat
E. Mengutarakan pemikiran melalui tulisan

Kunci jawaban: C

8. Terdapat empat pokok pikiran dalam Pembukaan UUD 1945. Pada pokok pikiran pertama yaitu tentang persatuantertera bahwa: "Negara melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia dengan berdasar atas persatuan dengan mewujudkan keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia". Atas dasar persatuan inilah, setiap warga negara mengutamakan kepentingan negara di atas kepentingan golongan ataupun perseorangan. Keterkaitan antara hubungan pokok pikiran pertama pembukaan UUD 1945 terhadap pembangunan nasional adalah...

A. Pembangunan nasional didasarkan pada kekuatan spiritual yang luhur
B. Pembangunan nasional harus dilakukan oleh segenap rakyat Indonesia
C. Keberhasilan pembangunan harus didasarkan pada keadilan sosial
D. Mengedepankan musyawarah mufakat dalam perumusan rencana pembangunan nasional
E. Adanya kesadaran bahwa keberhasilan pembangunan nasional dilakukan oleh seluruh warga negara

Kunci jawaban: E

Baca juga: Hari Terakhir Pengumuman Jadwal dan Tempat Tes SKD, Peserta CPNS 2023 Dapat Cek di 13 Link di Sini

9. Kita sebagai Masyarakat Indonesia harus memupuk rasa nasionalisme kebangsaan bagi masyarakat Indonesia berdasarkan keberagaman suku, agama, ras dan antargolongan yang bertujuan untuk ...

Sumber: Tribun Kalteng
Halaman 2 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di
    AA

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved