Berita Palangka Raya
FTBI Kalteng 2025, Penting Orang Tua Ajarkan Anak Bahasa Daerah Jaga Jati Diri dan Kekayaan Budaya
Balai Bahasa Kalteng gelar Festival Budaya Bahasa Ibu (FTBI) 2025, tujuan kegiatan ini menumbuhkan penggunaan bahasa daerah untuk anak oleh orangtua
Penulis: Ahmad Supriandi | Editor: Sri Mariati
Tribunkalteng.com/Ahmad Supriandi
MEMBUKA - Asisten III Setda Kalteng, Sunarti membuka kegiatan FTBI Kalteng 2025, Senin (3/10/2025).
"Balai Bahasa Kalteng sebagai unit pelaksana Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa Kemendikbudristek telah melakukan upaya revitalisasi bahasa daerah sejak 2022," ucapnya.
Sebagai informasi, FTBI 2025 ini diikuti 225 siswa SD dan SLTP dari 12 kabupaten dan 1 kota se-Kalteng.
FTBI 2025 ini diharapkan dapat menumbuhkan kecintaan generasi muda terhadap bahasa dan sastra daerah.
Melalui FTBI, Balai Bahasa Kalteng juga berupaya memperkuat perlindungan bahasa daerah demi menjaga jati diri dan kekayaan budaya bangsa.
Berita Terkait: #Berita Palangka Raya
| Berikut 10 Kelurahan Rawan Banjir, Personel BPBD Palangka Raya Intensifkan Patroli Bantaran Sungai |
|
|---|
| Debit Air Sungai Kahayan dan Rungan Masih Normal, BPBD Palangka Raya: Belum Ganggu Aktivitas Warga |
|
|---|
| Kenang Perjuangan Pahlawan Nasional Kalteng Tjilik Riwut Melalui Isen Mulang untuk Indonesia |
|
|---|
| Curah Hujan Meningkat, Tinggi Muka Air Sungai Rungan Palangka Raya Capai 5 Meter |
|
|---|
| Prakiraan BMKG Cuaca Ekstrem hingga 8 November 2025, Waspadai Angin Kencang dan Pohon Tumbang |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.