Karhutla di Kalteng
Masa Berlaku Status Tanggap Segera Berakhir, Kasus Karhutla Malah Meningkat di Kotim Kalteng
menjelang beberapa hari berakhirnya status tanggap tersebut intensitas kejadian Karhutla di Kotim malah kembali meningkat.
Penulis: Devita Maulina | Editor: Haryanto
“Nanti tanggal 25 kami evaluasi. Kalau memang tidak diperpanjang pun masih ada tahap pemulihan. Yang jelas kita semua berharap musibah karhutla di Kotim maupun Kalteng pada umumnya dapat segera berakhir,” tandasnya.
Baca juga: Pasca Karhutla di Hasanka Karanggan Palangkaraya Nampak Excavator Mini Lakukan Penggalian di Lokasi
Sementara itu, berdasarkan laporan Pusdalops PB BPBBD Kotim per 15 September 2023, tercatat total luasan yang terdampak karhutla dari Januari sampai 15 September 2023 adalah 676,214 hektar, meliputi 217 kejadian karhutla dan 3011 hotspot yang terdeteksi.
Sedangkan, perhitungan dari sejak penetapan status siaga hingga tanggap darurat karhutla, yakni 24 Mei hingga 15 September 2023, total luasan yang terdampak karhutla adalah 654,284 hektar, dari 199 kejadian dan 2896 hotspot yang terdeteksi.
Laporan ini belum diperbaharui untuk tanggal terkini, lantaran beberapa titik karhutla masih terus meluas, sehingga perlu dilakukan pemadaman hingga pendinginan sebelum dilakukan pengukuran luasan yang terbakar.
Salah satunya,kebakaran di Desa Lampuyang, Kecamatan Teluk Sampit, yang masih rawan menyala kembali mengingat struktur tanah di wilayah tersebut didominasi lahan gambut yang sangat mudah terbakar dalam kondisi kering.
| Kebakaran di Kalteng, Fakta dan Sebab Utama Lahan di Kecamatan Mantangai Terluas Alami Kerusakan |
|
|---|
| Musim Karhutla, Menteri Lingkungan Hidup Sebut Kalteng Sangat Rawan 30 Persen Lahan Gambut |
|
|---|
| 10 Ribu Personel Siap Dikerahkan Atasi Karhutla di Kalteng, Darimana Saja? 3 Daerah Terawan |
|
|---|
| BPB-PK Kalteng Catat 173 Hotspot Sepanjang 2025 |
|
|---|
| Sejumlah Wilayah Kalteng Zona Rawan Karhutla Akibat Intensitas Hujan Menurun |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.