TAG
Sungai Mentaya
-
Tim SAR gabungan melanjutkan pencarian hari kedua korban bernama Rizky Adi Saputro yang diduga terjatuh dari kapal laut KM Dharma Fery VI Surabaya.
Rabu, 16 April 2025
-
Berdasarkan keterangan saksi, korban terjatuh dari kapal ke laut di Muara Sungai Mentaya Sampit pada pukul 05.25 WIB.
Rabu, 16 April 2025
-
Halikinnor selaku Bupati Kotawaringin Timur berencana membuat Pulau Hanibung menjadi habitat buaya dan satwa lainnya, agar tak ganggu warga di sungai
Kamis, 10 April 2025
-
BKSDA Pos Sampit mengimbau masyarakat berhati-hati serangan buaya saat beraktivitas di pinggir Sungai Mentaya, terlebih saat mandi atau hal lainnya
Senin, 7 April 2025
-
Dengan ditemukannya korban terkaman buaya di Sungai Mentaya Kotim Kalteng kondisi meninggal dunia, operasi SAR peencarian korban resmi ditutup
Sabtu, 5 April 2025
-
Korban bernama Sani (35) diterkam buaya diduga berhasil ditemukan oleh tim SAR gabungan Sungai Mentaya, Desa Hanaut, Kecamatan Pulau Hanaut Kotim
Sabtu, 5 April 2025
-
Wakil Bupati Kotawaringin Timur, Irawati kembali ke Sungai Mentaya ikut pencarian warga diduga diterkam buaya bersama tim SAR gabungan hari kedua
Sabtu, 5 April 2025
-
Pengakuan istri korban Sani, kalau suaminya diterkam buaya di bagian pinggang dan diseret ke tengah Sungai Mentaya Kotim Kalteng, tim SAR cari korban
Jumat, 4 April 2025
-
Wakil Bupati Irawati turun langsung cek lokasi pencarian buaya yang terkam warga di Sungai Mentaya, Kotim, Kalteng, terkendala cuaca buruk dan hujan
Jumat, 4 April 2025
-
Kepala Desa Hanaut, Kotim Kalteng, Nanang Qasim membenarkan adanya warga yang diterkam oleh buaya bernama Sani (35) saat mandi di Sungai Mentaya
Jumat, 4 April 2025
-
BKSDA Pos Sampit, lakukan koordinasi terkait laporan warga diterkam buaya saat mandi di pinggir Sungai Mentaya Kotim, korban bernama Sani (35)
Jumat, 4 April 2025
-
Seorang pria warga Desa Bapinang Kotim Kalteng diduga diterkam buaya saat mandi di pinggir Sungai Mentaya, membuat warga seitar heboh
Jumat, 4 April 2025
-
Tim SAR Gabungan perluas radius pencarian hingga 4 Km untuk cari keberadaan Kakek Darmin (69) yang tenggelam di Sungai Mentaya Kotim kalteng
Selasa, 25 Maret 2025
-
Basarnas Pos Sampit bersama tim SAR gabungan cari seorang pria diduga tenggelam di Sungai Mentaya.
Senin, 24 Maret 2025
-
Operasi tim SAR gabungan dihentikan usai dua orang kakak beradik yang tenggelam di Sungai Mentaya Kotim Kalteng berhasil ditemukan meninggal dunia
Sabtu, 15 Februari 2025
-
Joshua (12) korban tenggelam di Sungai Mentaya Kotim ditemukan 100 meter dari lokasi awal, sementara sang adik masih dilakukan pencarian
Kamis, 13 Februari 2025
-
Personel Basarnas Pos Sampit lakukan pencarian pada dua kakak beradik yang diduga tenggelam di Sungai Mentaya Kotim Kalteng hingga hari kedua
Kamis, 13 Februari 2025
-
Kakak beradik diduga tenggelam di Sungai Mentaya akibat terseret arus deras, mereka masih duduk di bangku SD bernama Joshua (12) serta Rico (9)
Rabu, 12 Februari 2025
-
Kadisbudpar Kotim sebut melibatkan penyelam tradisional lakukan pengangkatan Kapal Wisata Susur Sungai yang tenggelam di Sungai Mentaya Sampit
Sabtu, 25 Januari 2025
-
Wakil Ketua Komisi III DPRD Kotim, Riskon Fabiansyah mengatakan disayangkan kapal wisata susur sungai milik Pemkab Kotim dan usulkan dikelola BUMDes
Rabu, 22 Januari 2025
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved