Valentine 2023

Kumpulan Ide Kado Hari Valentine 2023 yang Cocok Dibagikan ke Orang Tersayang, Tidak Cuma Cokelat

Hari Kasih Sayang atau Valentine Day segera tiba, berikut  kumpulan ide kado yang cocok dibagikan ke orang tersayang pada 14 Februari 2023

Penulis: Nor Aina | Editor: Dwi Sudarlan
freepik @pikisuperstar
Ilustrasi Hari Valentine 14 Februari, simak ide kado selain cokelat untuk orang terdekat atau sahabat. 

Cokelat dijadikan sebagai media untuk yang mengungkapkan rasa sayang mereka kepada orang terkasih di Hari Valentine.

Tidak hanya bisa diberikan kepada pasangan, hadiah cokelat ini juga bisa dikasihkan pada sahabat terdekat.

Selain itu, cokelat yang cocok dibagikan untuk sahabat tidak harus berbentuk hati, melainkan juga bisa bentuk segi panjang ataupun kotak.

Hadiah ini juga mudah di dapatkan di berbagai macam tempat seperti pasar, toko online hingga supermarket terdekat.

3. Mug atau Gelas

Cangkir atau mug bisa menjadi referensi hadiah valentine untuk sahabat terdekat Anda. Terutama bagi yang suka minum teh atau kopi.

Hadiah tersebut akan sangat bermanfaat karena bisa digunakan sehari-hari.

Mug yang ingin dibagikan ke sahabat terdekat ini bisa di desain khusus agar tidak akan mudah tertukar.

Hal itu karena memiliki tanda identifikasi di permukaannya.

4. Action Figure yang Disukai

Jika sahabat Anda suka mengoleksi action figure yang disukai, maka hal itu cocok untuk dijadikan isi kado di Hari Valentine.

Kado valentine ini bisa melengkapi koleksi action figure favoritnya.

Pastinya sahabat Anda akan senang banget kalau tahu hobi koleksinya didukung.

Tapi sebelum memberi kado, terlebih dahulu Anda harus tahu action figure favoritnya.

5. Tumbler

Sumber: Tribun Kalteng
Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved