Berita Kotim

2 Pria Pengedar Narkoba di Kotim Diringkus, Sempat Buang Sabu Saat Disambangi Petugas

Upaya peredaran Narkoba di Kotim digagalkan petugas. Dua orang pria paruh baya digeledah petugaas dan ditemukan barang bukti sabu yang sempat dibuang.

Penulis: Devita Maulina | Editor: Fathurahman
Polres Kotim untuk tribunkalteng.coom
Narkoba di Kotim, Barang bukti narkotika jenis sabu yang diamankan pihak Satres Narkoba Polres Kotim, pada Kamis (1/9/2022). Kini para pelaku telah diamankan Polres Kotim untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya. 

Pihaknya juga menyita 1 unit handphone yang digunakan pelaku dalam bertranskasi atau menghubungi calon pembeli.

Kini kedua pelaku beserta barang bukti telah dibawah ke Polres Kotim untuk proses sidik lanjut. Akibat perbuatannya, kedua pria paruh baya ini dikenakan Pasal 114 ayat (2) Jo pasal 132 ayat (1) atau Pasal 112 ayat (2) Jo pasal 132 ayat (1) UU RI No. 35 tahun 2009 tentang Narkotika. (*)

 

 

Sumber: Tribun Kalteng
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di
    AA

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved