Liga 1 2022
Hukuman Aaron Evans Ditambah, Jadwal PSS vs Persikabo Berubah, Intip Kata I Putu Gede
Jadwal Liga 1 antara PSS vs Persikabo 1973 adalah pada Kamis (24/2/2022) jam 15.15 WIB yang tayang lewat channel TV & Live Streaming O Channel
Penulis: Devita Maulina | Editor: Rahmadhani
Tribunnews/Muhammad Nursina
Ekspresi pemain PSS Sleman, Aaron Evans (kedua kanan) dengan rekannya setelah cetak gol kedua saat melawan PSIS Semarang.
Selain itu, yang ia soroti ialah hilangnya ciri khas dari permainan Super Elang Jawa, yakni mendominasi ball possesion.
"Kemudian untuk scoring juga (jadi catatan), karena kemarin ada beberapa peluang yang bisa menjadi gol tapi tidak dimanfaatkan. Tapi secara keseluruhan fisik yang mempengaruhi, di samping kondisi mental pemain sebab di laga sebelumnya kami (PSS) banyak kehilangan poin," pungkasnya.
(Tribunkalteng.com)
