Berita Palangkaraya
Penjual Bunga Potong Makin Mudah Ditemui, Saat Ini Turut Bergabung Dalam UMKM CFD Palangkaraya
Penjual bunga potong turut meramaikan transaksi perdagangan yang ada di lokasi care free day atau CFD Palangkaraya.
Penulis: Anita Widyaningsih | Editor: Fathurahman
Tribunkalteng.com / Anita Widyaningsih
Lapak Bunga Naluri Ramai di Minati Masyarakat di CFD Palangkaraya, Minggu (21/4/2024).Penjual bunga potong turut meramaikan transaksi perdagangan yang ada di lokasi Car Free Day atau CFD Palangkaraya.
Sedangkan pada hari biasa, Naluri menjual bunganya ini di Bundaran Juang Jalan Seth Adji, dengan menghabiskan 11 hingga 12 kilo gram bunga per minggu.
Baca juga: Kuliner di CFD Palangkaraya, Berawal Gemar Mencoba Hal Baru Nini Tekuni Usaha Jajanan Kekinian
Angka ini akan bertambah berkali-kali lipat mencapai 53 kilo gram dalam dua hari, pada hari besar keagamaan seperti paskah beberapa waktu lalu.
“Paling rame mawar,” sebutnya.
Disampaikannya, saat ini mulai banyak penjual bunga di Palangkaraya, yang menawarkan dagangannya secara berkeliling.
Ia mengaku senang dengan adanya hal tersebut, ini dikarenakan saat ini Palangkaraya telah memiliki akses untuk mendapatkan barang yang dulunya sulit didapatkan. (*)
Halaman 2 dari 2
Berita Terkait: #Berita Palangkaraya
Limbah Sawit di Kalteng Berpotensi Jadi Energi Setara Batubara, UPR Bekali Siswa SMK |
![]() |
---|
Palangka Raya Resmi Jadi Tuan Rumah Kongres GMNI XXIII Tahun 2028, Ada Historisnya |
![]() |
---|
Tak Ada Anggaran Tambahan, Pemprov Targetkan RTH Eks KONI Kalteng Selesai Paling Lambat Desember |
![]() |
---|
Panen Jagung di Pekarangan Polresta Palangka Raya, Achmad Zaini: Bukti Bisa Bertani di Tengah Kota |
![]() |
---|
Simpan 24 Paket Sabu, Napi Rutan Kelas IIA Ditangkap Satresnarkoba Polresta Palangka Raya |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.