Berita Kaltim

Pabrik Nikel Kalimantan Ferro Industry Terbakar di Kukar WNA Cina Tewas, 1 Orang Kritis Luka Bakar

Pabrik nikel PT Kalimantan Ferro Industry (KFI) di Kukar Kaltim terbakar, 1 orang WNA asal Cina tewas, sementara 1 orang lainnya alami luka bakar

Editor: Sri Mariati
TRIBUNKALTIM.CO/RITA LAVENIA
Korban meninggal dalam musibah kebakaran pabril smelter nikel Sanga-Sanga, Kukar, Kaltim, saat tiba di RSUD AW Sjahranie Samarinda, Rabu (11/10/2023). 

Satu orang meninggal dunia dan 1 orang sedang mendapatkan perawatan intensif di Rumah Sakit Umum Daerah Abdul Wahab Sjahranie.

"Adapun penyebab kebakaran masih dilakukan investigasi oleh pihak kepolisian," sebutnya.

"Di lokasi kejadian pun sudah diberikan police line sekitar pukul 20.00 WITA," pungkasnya. (*)

Artikel ini telah tayang di TribunKaltim.co dengan judul Pabrik Nikel di Kukar Terbakar, Satu Korban Alami Luka Bakar 95 Persen, Diberi Obat Pereda Nyeri

Sumber: Tribun Kaltim
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved