TOPIK
Mutasi Kapolresta dan 3 Kapolres
-
Kombes Pol Dieno Hendro Widodo, secara resmi menyerahkan tugas dan tanggung jawab kepada AKBP Viddy Dasmasela.
-
uasana hangat dan penuh kearifan lokal menyambut Kapolresta Palangka Raya, Kombes Pol Dedy Supriadi, Sabtu (4/1/2025) pagi kemarin.
-
Berikut daftar nama Kapolresta dan Kapolres 13 kabupaten di Kalimantan Tengah (Kalteng) sebelum surat telegram (ST) Kapolri terbaru.
-
Berita Populer Kalteng: Mutasi 4 Kapolres, Kapolda Malu Kasus Brigadir AK hingga Lokasi Tahun Baru
-
Kapolri, Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo mengeluarkan, surat telegram mutasi jabatan sejumlah perwira menengah, termasuk di Polda Kalteng.
-
Sosok Kombes Pol Boy Herlambang, kini jabatan Kapolresta Palangka Raya diisi AKBP Dedy Supriadi yang sebelumnya dari Polres Metro Jakarta Selatan.
-
Polda Kalimantan Tengah (Kalteng) menangani sejumlah kasus menonjol yang menjadi atensi publik selama tahun 2024.
-
Kasus penembakan oleh Brigadir AK, mantan anggota Polresta Palangka Raya menjadi catatan buruk Polda Kalimantan Tengah (Kalteng).
-
Kapolresta Palangka Raya, Kombes Pol Boy Herlambang dimutasi, tak lama setelah kasus penembakan warga sipil yang dilakukan Brigadir AK.
-
Kepala Kepolisian Resort Kota (Kapolresta) Palangka Raya, AKBP Boy Herlambang dimutasi bersama tiga Kapolres lainnya di Kalteng.