Championship
Sumsel United Rilis 16 Pemain Baru di Championship, Ada Top Skor PSMS Medan
Sumsel United adalah salah satu tim yang bergerak cepat melengkapi puzzle pemainnya, baik itu pemain lokal maupun asing.
TRIBUNKALTENG.COM - Klub Championship, Sumsel United FC resmi telah memperkenalkan 16 pemain generasi pertama mereka.
Ya, Sumsel United adalah salah satu tim yang bergerak cepat melengkapi puzzle pemainnya, baik itu pemain lokal maupun asing.
Para pemain Sumsel United dipersiapkan untuk mengarungi kompetisi kasta kedua atau Championship musim 2025/2026.
Baca juga: 7 Rumor Transfer Pemain Asing Persija Jakarta, Rekan Jordi dan Calon Pemain Termahal Super League
Baca juga: Update Liga Italia AC Milan Incar 4 Pemain Bertahan, Allegri Ubah Saelemaekers-Pobega Jadi Bek Sayap
Baca juga: Kabar Tim Degradasi, Barito Rekrut Beltrame, PSS Gaet Eks Inter dan Persija, PSIS Semarang Senyap
Eks PSMS Medan, Juninho Cabral dirumorkan segera bergabung dengan tim Sumsel United.
Ya, Juninho Cabral tampil gemilang sepanjang Liga 2 musim 2024/2025.
Pemain andalan PSMS Medan, Juninho Cabral mulai mendapat sorotan dari sejumlah klub lainnya di liga Indonesia, khususnya Liga 2.
Ya, pemain berusia 33 tahun itu menjadi sorotan setelah menciptakan 15 gol dari 24 pertandingan.
Juninho menunjukan performa apik bersama PSMS Medan di Liga 2 musim 2024/2025.
Saat ini, Sumsel United sebagai tim baru berambisi bakal memboyong beberapa pemain potensial.
Ya, Sumsel United ingin bisa berbicara banyak dan menunjukan kekuatannya di Liga 2 Indonesia musim depan.
Datangnya Juninho Cabral bisa dipastikan sektor penyerangan bakal tajam dan ditakuti lawan.
Salah satu yang paling menariknya, Sumsel United sukses merekrut top skor PSMS Medan musim lalu, Juninho Cabral.
Pada musim lalu, penyerang berusia 33 tahun tersebut sukses mencetak 15 gol dari 22 penampilan bersama PSMS Medan.
Juninho Cabral kini berseragam Sumsel United dan akan ditemani gelandang dari Brasil, Diego Dalloca.
Sebelum menjadi bagian dari Sumsel United dan pindah ke Indonesia, Diego Dalloca bermain di Liga Malta.
| Skor 2-3 Hasil Akhir PSPS Pekanbaru vs Persikad Depok, cek Klasemen A Terbaru Championship |
|
|---|
| KLASEMEN Timur Hasil Akhir Barito Putera vs PSIS Skor 1-0, Laskar Antasari Ungguli PSS-Persipura |
|
|---|
| Hasil Babak Pertama PSPS Pekanbaru vs Persikad Depok Skor 1-3, Sengit di Klasemen Terbaru |
|
|---|
| Skor 1-0 Hasil Barito Putera vs PSIS Semarang Babak 1 Championship, Laskar Antasari Kokoh di Puncak |
|
|---|
| Susunan Pemain XI PSPS Pekanbaru vs Persikad Depok Pantau Link Live Hasil Skor Sekarang |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kalteng/foto/bank/originals/Juninho-Cabral-Sumsel-United.jpg)