Liga Italia

Link Live Hasil Sampdoria vs Como Serie B: Line Up Racikan Adrea Pirlo dan Roberts, Promosi Serie A

Hasil Sampdoria vs Como sangat krusial dalam upaya kedua klub bersaing memperebutkan tiket promosi Serie A musim depan.

Editor: Haryanto
Instagram Andrea Pirlo/@andreapirlo21
Pelatih Sampdoria, Andrea Pirlo. 

Hasil pertemuan kedua tim cukup berimbang dengan sama-sama meraih dua kemenangan.

Namun, pada pertemuan terakhir Como menang tipis, 1-0 atas Sampdoria.

Line Up Sampdoria vs Como

Sampdoria (3-5-2)

1. Stankovic; 2. Piccini, 87. Ghilardi, 29. Murru; 40. Stojanovic, 14. Kasami, 28. Yepes, 33. Gonzalez, 23. Depaoli; 7. Esposito, 16. Borini

Pelatih Sampdoria : Andrea Pirlo

Como (4-4-2)

1. Semper; 6. Iovine, 2. Goldaniga, 93. Barba, 3. Sala; 21. Strefezza, 8. Baselli, 27. Braunoder, 33. Da Cunha; 10. Cutrone, 9. Gabrielloni

Pelatih Como : Osian Roberts

Update secara langsung atau live hasil Sampdoria vs Como pada link berikut:

LINK SCORE

Klasemen Serie B Terbaru

1. Parma : 34 | 27 | 70 poin

2. Venezia : 35 | 24 | 67

3. Como : 34 | 17 | 67

Sumber: Tribun Kalteng
Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved