Liga 2 2023
Skor 0-3, Update Kalteng Putra vs Persekat Tegal Liga 2 Berakhir WO, Laskar Isen Mulang ke Liga 3
Kalteng Putra vs Persekat Tegal berlangsung di Stadion Tuah Pahoe, Palangkaraya. Suasana stadion sepi tanpa kehadiran tim Laskar Isen Mulang.
3. PSCS Cilacap 9 poin
4. Kalteng Putra 4 poin
Buntut Polemik Kalteng Putra
Officer Legal Asosiasi Pesepakbola Profesional Indonesia (APPI) Riza Hufaida mengatakan bahwa sepak bola Tanah Air terancam mendapat sanksi dari FIFA buntut polemik Kalteng Putra yang masuk ke jalur hukum.
Seperti diketahui bahwa sebanyak 29 pemain Kalteng Putra kompak melakukan mogok bertanding saat melawan PSCS Cilacap di laga lanjutan Liga 2 2023/2024.
Buntut mogoknya pemain Kalteng Putra ini, manajemen pun langsung melaporka ke pihak kepolisian.
Padahal apa yang dilakukan Shahar Ginanjar dan kawan-kawan ini merupakan bentuk dari kekecewaan pemain karena tak kunjung dipenuhi haknya.
Apalagi, pemain Kalteng Putra rata-rata sudah tak digaji dua bulan, sehingga itu merupakan bentuk protes mereka.
Namun, saat pemain melakukan protes karena haknya belum dibayar.
Justru mereka dilaporkan ke polisi dengan dugaan pencemaran nama baik.
Situasi ini menjadi runyam, karena yang seharusnya permasalahan ini bisa diselesaikan diranah sepak bola.
Namun, permasalahan penunggakan gaji ini justru merambat ke jalur hukum.
Menanggapi situasi ini, APPI menyayangkan sikap yang ditunjukkan Kalteng Putra.
Hal ini karena mereka membawa permasalahan ini ke jalur hukum, alih-alih menyelesaikan secara kekeluargaan sepak bola.
“Khusus untuk kasus yang terjadi di Kalteng Putra ini, kita berapa kasus seperti ini oleh klub jangan dilaporkan ke pihak kepolisian,” ujar Riza kepada awak media termasuk BolaSport.com di Kantor APPI, Jakarta, Jumat (2/2/2024).
Liga 2
Kalteng Putra
Persekat Tegal
PSCS Cilacap
Persipura
PSSI
Tuah Pahoe
Laskar Isen Mulang
Palangkaraya
Liga 3
| Seperti Kalteng Putra, Sriwijaya FC Nunggak Gaji Sehingga Pemain dan Official Curhat di Media Sosial |
|
|---|
| Tim Liga 2 PSMS Medan Sumbangkan Pemain ke Timnas U20 Indonesia, PSSI Sumut Sedih Cuma 1 yang Lolos |
|
|---|
| Permintaan Maaf Persiraja Banda Aceh pada Supporter Laskar Rencong Usai Gagal Lolos ke Liga 1 2024 |
|
|---|
| Rekap Akhir Liga 2 2023/2024: Cek Tim Promosi Liga 1, 8 Degradasi Liga 3, Top Skor - Pemain Terbaik |
|
|---|
| Hasil Akhir Semen Padang vs PSBS Biak, Beto cs dan Kiper Barito Putera Juara Final Liga 2 |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.