Liga 2 2023

Perpisahan Kalteng Putra, Persiba dan Sada Sumut ke Liga 3, Cek Klasemen Liga 2 Terbaru

Tiga klub Liga 2 2023/2024 dipastikan degradasi ke Liga 3 musim depan. Berikut ulasan Sada Sumut, Persiba dan Kalteng Putra di Liga 2.

Editor: Nia Kurniawan
Instagram @kaltengputra_id
Kalteng Putra. Tiga klub Liga 2 2023/2024 dipastikan degradasi ke Liga 3 musim depan. Berikut ulasan Sada Sumut, Persiba dan Kalteng Putra di Liga 2. 

Tim berjuluk Ayam Kinantan, PSMS Medan baru mengoleksi dua angka dari lima pertandingan.

Dari grup X, Persiraja Banda Aceh berpeluang menyusul PSBS Biak lolos ke Semifinal Liga 2 2023/2024.

Persiraja Banda Aceh yang pada pekan ke-5 menang atas PSMS Medan kini mengemas sembilan poin.

Namun, dua tim lainnya di Grup X juga masih berpeluang besar.

Baca juga: Hasil Akhir PSIM vs Semen Padang: Imbang, Persiraja Bisa Kudeta Kabau Sirah di Klasemen Liga 2

Semen Padang sementara menempati posisi teratas tim peringkat kedua terbaik.

Tim berjuluk Kabau Sirah itu mengemas tujuh angka, terpaut satu poin dari PSIM Yogyakarta di peringkat ketiga.

Dari Grup Y, keempat tim masih berpeluang lolos ke semifinal Liga 2 2023/2024.

Tim-tim dari Grup Y baru akan melakoni pekan ke-5 pada Minggu (28/01/2024) besok.

Kalsemen Liga 2 terbaru, Malut United di puncak memiliki poin sama enam dengan Deltras FC di posisi kedua.

Persela Lamongan di peringkat ketiga dengan lima poin disusul FC Bekasi City di posisi dasar klasemen baru mengemas dua angka.

Berikut Klasemen Liga 2 2023/2024

Grup X

1. Persiraja Banda Aceh: 5 | 4 | 9 poin

2. Semen Padang: 5 | 2 | 7

Sumber: BolaSport.com
Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved