Berita AS Roma

Hasil Transfer AS Roma , Ola Solbakken Tinggalkan Jose Mourinho ke Jepang Gabung Urawa Reds

Hasil transfer Liga Italia, AS Roma telah secara resmi mengumumkan peminjaman Ola Solbakken ke klub Jepang, Urawa Reds.

Editor: Nia Kurniawan
as roma.com
AS Roma telah secara resmi mengumumkan peminjaman Ola Solbakken ke klub Jepang, Urawa Reds. 

Betapa tidak, Paulo Dybala merupakan pemain yang cukup fundamental dalam skuad Giallorossi.

Kehadiran Sardar Azmoun pun tidak kalah pentingnya di mana pemain asal Iran itu sejauh ini telah mencatatkan satu gol dan satu assist dari 15 laga.

Oleh karenanya, untuk laga AC Milan, Jose Mourinho cuma bisa bertumpu pada Romelu Lukaku, El Shaarawy dan Andrea Belotti.

Pun sang pelatih sebenarnya tidak akan turun langsung ke lapangan menyusul hukuman kartu merah yang ia peroleh dalam laga kontra Atalanta pekan lalu.

( Tribunkaltara/ Tribunkalteng.com )

Sumber: Tribun kaltara
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved