Liga 2 2023
Hasil Malut United FC Liga 2 Lawan Bekasi City Menentukan Juara Grup 2 di Klasemen, ini Syaratnya
FC Bekasi City vs Malut United FC tersaji di Stadion Singaperbangsa, Senin (18/12/2023).
Format pembagian grup babak 12 besar Liga 2 2023/2024 telah diatur dalam regulasi kompetisi.
Sebanyak 12 tim nantinya akan dibagi ke dalam tiga grup, X, Y dan Z.
Masing-masing grup akan terisi empat klub.
Format kompetisi babak 12 besar Liga 2 2023 nanti menggunakan sistem kandang dan tandang.
Tiga tim terbaik sebagai juara grup lolos ke babak semifinal.
Satu tim lainnya akan diambil dari peringkat kedua terbaik dari tiga grup.
Calon lawan pada babak semifinal akan dilakukan drawing untuk menentukan bagan.
Pada babak semifinal akan menggunakan sistem knock-out dengan sistem home away, kandang dan tandang.
Agregat gol akan menentukan lolos ke babak final.
Di babak final, dua finalis otomatis lolos ke Liga 1 2024/2025.
Satu slot sisa ke Liga 1 2024/2025 akan diperebutkan dua klub yang kalah di babak semifinal
Babak final menggunakan sistem dua leg home away atau kandang-tandang.
Prediksi Pembagian Grup Babak 12 Besar Liga 2 2023:
Grup X
1. Peringkat 1 grup 1 - Semen Padang
2. Peringkat 2 grup 1 - Persiraja Banda Aceh
3. Peringkat 3 grup 1 - PSMS Medan/Sriwijaya FC
4. Peringkat 3 grup 2 - PSIM Yogyakarta
Grup Y
1. Peringkat 1 grup 2 - FC Bekasi City
2. Peringkat 1 grup 3 - Persela Lamongan
3. Peringkat 2 grup 2 - Malut United
4. Peringkat 2 grup 3 - Deltas Sidoarjo/Gresik United/Persijap/PSCS Cilacap
Grup Z
1. Peringkat 1 grup 4 - PSBS Biak
2. Peringkat 2 grup 4 - Persewar Waropen
3. Peringkat 3 grup 4 - Persipal Palu
4. Peringkat 3 grup 3 - Deltas Sidoarjo/Gresik United/Persijap/PSCS Cilacap.
Berikut Jadwal Liga 2 2023 pekan 14:
Minggu, 17 Desember 2023 pukul 15.00 WIB
- Deltras Sidoarjo vs Persijap Jepara
- Gresik United vs PSCS Cilacap
- Persela Lamongan vs Persipa Pati
- PSKC Cimahi vs Perserang Serang
- Sada Sumut vs PSPS Riau
- Semen Padang vs Persiraja Aceh
- Sriwijaya FC vs PSMS Medan
Senin, 18 Desember 2023 pukul 15.00 WIB
- FC Bekasi City vs Malut United
- Persikab vs PSIM Yogyakarta. (*)
( Tribunkalteng.com / tribunternate )
| Seperti Kalteng Putra, Sriwijaya FC Nunggak Gaji Sehingga Pemain dan Official Curhat di Media Sosial |
|
|---|
| Tim Liga 2 PSMS Medan Sumbangkan Pemain ke Timnas U20 Indonesia, PSSI Sumut Sedih Cuma 1 yang Lolos |
|
|---|
| Permintaan Maaf Persiraja Banda Aceh pada Supporter Laskar Rencong Usai Gagal Lolos ke Liga 1 2024 |
|
|---|
| Rekap Akhir Liga 2 2023/2024: Cek Tim Promosi Liga 1, 8 Degradasi Liga 3, Top Skor - Pemain Terbaik |
|
|---|
| Hasil Akhir Semen Padang vs PSBS Biak, Beto cs dan Kiper Barito Putera Juara Final Liga 2 |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.