Liga Inggris

Transfer Man United 2024, Tukar Guling Sancho Jelang Manchester vs Bayern Munchen Liga Champions

Pemain Man United, Jadon Sancho jadi komoditi panas di bursa transfer jelang laga Manchester United vs Bayern Munchen di Liga Champions

Editor: amirul yusuf
Twitter Jadon Sancho
Pemain Man United, Jadon Sancho jadi komoditi panas di bursa transfer jelang laga Manchester United vs Bayern Munchen di Liga Champions 

Di lini tengah, Manchester United kemungkinan besar masih akan mengandalkan duet Scott McTominay dan Sofyan Amrabat.

Antony, Bruno Fernandes, dan Alejandro Garnacho akan menempati posisi di belakang penyerang tengah.

Antony berada di sisi sayap kanan sementara Garnacho di sisi sayap kiri.

Adapun Bruno akan berada tetap di belakang Rasmus Hojlund untuk memberikan opsi second line saat menekan lini belakang Bayern Muenchen.

Di posisi penjaga gawang, satu-satunya yang bisa diandalkan tentu Andre Onana.

Berikut prakiraan susunan pemain Manchester United vs Bayern Muenchen :

Manchester United (4-2-3-1): 24-Andre Onana; 29-Aaron Wan-Bissaka, 5-Harry Maguire, 23-Luke Shaw, 15-Sergio Reguilon; 39-Scott McTominay, 4-Sofyan Amrabat; 21-Antony, 8-Bruno Fernandes, 17-Alejandro Garnacho; 11-Rasmus Hojlund

Pelatih: Erik ten Hag

Bayern Muenchen (4-2-3-1): 1-Manuel Neuer; 27-Konrad Laimer, 2-Dayot Upamecano, 3-Kim Min-jae, 19-Alphonso Davies; 6-Joshua Kimmich, 8-Leon Goretzka; 10-Leroy Sane, 25-Thomas Mueller, 11-Kingsley Coman, 9-Harry Kane

Pelatih: Thomas Tuchel

(TRIBUN KALTENG)

Sumber: BolaSport.com
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved