Liga Inggris

Kabar Duka Man United, Legenda Liga Inggris Tutup Usia Karena Penyakit Ini

Legenda Man United dan Timnas Inggris, Sir Bobby Charlton, meninggal dunia

Editor: amirul yusuf
twitter Man United
Kabar Duka Man United, Legenda Liga Inggris Tutup Usia 

"Rekor prestasi, karakter, dan pengabdiannya yang tak tertandingi akan selamanya terukir dalam sejarah Manchester United dan sepak bola Inggris," lanjutnya.

Dengan wafatnya Sir Bobby, kini hanya Sir Geoff Hurst satu-satunya personel timnas Inggris di final Piala Dunia 1966 yang tersisa.

Sir Bobby Charlton meninggal dunia dalam usia 86 tahun, tepat 10 hari setelah merayakan hari jadinya tersebut pada 11 Oktober lalu.

Pada November 2020, mantan pemain serang timnas Inggris itu dikonfirmasi mengalami demensia.

Demensia adalah penyakit yang menyebabkan penurunan daya ingat serta kemampuan berpikir yang biasanya terjadi pada kelompok lansia.

(Tribun Kalteng)

Sumber: BolaSport.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved