MLS

Statistik Tim David Beckham Bila Lionel Messi Ada dengan Saat Tinggalkan Inter Miami di Laga MLS

Kondisi Inter Miami, tim David Beckham saat ada Lionel Messi dan tidak ada atau absen di laga MLS. Keadaan Inter Miami sebelum Lionel Messi ada.

Editor: Nia Kurniawan
Instagram David Beckham
Lionel Messi dan David Beckham di Inter Miami MLS. Kondisi Inter Miami, tim David Beckham saat ada Lionel Messi dan tidak ada atau absen di laga MLS. Keadaan Inter Miami sebelum Lionel Messi ada. 

Poin per pertandingan (MLS): 2.81 (2.33)
Tingkat kemenangan: 90,9% (63% tidak termasuk adu penalti)
Tingkat kekalahan: 0%

Tanpa Lionel Messi

Dimainkan 28
Menang: 10 (satu melalui adu penalti)
Imbang: 3
Kalah: 15

Gol untuk: 33
Gol per pertandingan: 1.17
Kebobolan gol ke gawang: 46
Gol kebobolan per pertandingan: 1.64

Poin per pertandingan (MLS): 1.17 (0.87)
Tingkat kemenangan: 35,7% (32% tidak termasuk adu penalti)
Tingkat kekalahan: 53.5%

Jasa David Beckham

Major League Soccer (MLS) sudah pernah kedatangan bintang-bintang sepakbol dunia di antaranya David Beckham, Zlatan Ibrahimovic, Ricardo Kaka hingga Lionel Messi.

Namun dari sejumlah nama yang ada, sosok Lionel Messi di Inter Miami jadi yang paling berpengaruh terhadapi industri di MLS.

Kedatangan Lionel Messi ke Inter Miami tidak lepas dari peran serta sang pemilik klub, David Beckham.

Kehadiran Lionel Messi mengubah wajah MLS hanya dalam waktu yang singkat.

Inter Miami sebagai klub yang dibela sang megabintang meraup keuntungan besar-besaran.

Jersey Inter Miami yang semula kurang dipertimbangkan kini begitu dicari oleh penggemar.

Dalam waktu kurang dari dua bulan, Messi sudah berhasil menjadi legenda baru di MLS.

Kehadiran beberapa bintang terdahulu seperti terasa kecil jika melihat dampak yang dihasilkan oleh Messi.

Bagi Wakil Presiden MLS, Nelson Rodriguez, setiap momen dalam sejarah tetap perlu dirayakan.

Sumber: Tribun Kalteng
Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved