Inter Miami
Bintang Al Nassr Kalah dari Inter Miami, Mbappe Berpaling ke Lionel Messi Daripada Ronaldo
Kylian Mbappe mengaku sempat mengidolakan Striker Al Nassr, Cristiano Ronaldo kini beralih hati ke striker Inter Miami, Lionel Messi.
|
Penulis: Nor Aina | Editor: amirul yusuf
Kolase instagram @cristiano @k.mbappe @leomessi
Kylian Mbappe mengaku sempat mengidolakan Striker Al Nassr, Cristiano Ronaldo kini beralih hati ke striker Inter Miami, Lionel Messi.
"Melihat semua tokoh olahraga Amerika Serikat ingin menyaksikannya bermain, ini menunjukkan bahwa dia (Messi) memiliki rasa hormat dari seluruh dunia," ucap Rodriguez.
Dari 11 pertandingan bersama Messi, klub yang notabene dimiliki David Beckham itu tak pernah merasakan kekalahan.
Messi pun tampil impresif dengan mencetak 11 gol dan membantu Inter Miami menjuarai Leagues Cup 2023 dan lolos ke final US Open Cup.
(Tribunkalteng.com/Nor Aina)
Berita Terkait: #Inter Miami
| Lionel Messi Mentas di Piala Dunia 2026, Eks Pelatih Inter Miami Singgung Status Argentina |
|
|---|
| Kompaknya Lionel Messi dan Striker AS Roma Dybala, Kapten Inter Miami Senasib di Timnas Argentina |
|
|---|
| Lionel Messi Menghilang di Laga Piala Champions CONCACAF, Keberadaan Kapten Inter Miami Terungkap |
|
|---|
| Messi-Suarez Starter, Cek Line Up Link Live Streaming Hasil Sporting KC vs Inter Miami Berlangsung |
|
|---|
| Live Streaming Inter Miami vs Sporting KC, Misi Lionel Messi di Tim David Beckham Jelang MLS 2025 |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.