Liga 1 2023

Bobotoh Bandingkan Mantan Pemain Saat Bermain di Persib dan Persija, Maman Abdurahman Buka Suara

Pemain Persija Jakarta, Maman Abdurrahman dianggap oleh fans Persib Bandung, Bobotoh bahwa dirinya sangat berbeda kala berseragam Persib Bandung

Editor: amirul yusuf
Instagram maman abdurahman
Pemain Persija Jakarta, Maman Abdurrahman dianggap oleh fans Persib Bandung, Bobotoh bahwa dirinya sangat berbeda kala berseragam Persib Bandung 

"Saya punya prinsip setiap pertandingan saya harus menampilkan penampilan yang terbaik," kata Maman Abdurrahman.

"Di setiap pertandingan apapun tidak hanya Persib saja harus memberikan sesuatu yang terbaik."

Ia menambahkan aksi dari Bobotoh lah yang membuat ia tampil penuh kekuatan.

Pasalnya, Bobotoh sering mampir ke sosial medianya untuk memberikan ejekan.

"Kebetulan ketika lawan Persib, mungkin bukan saya saja pasti dapat tekanan, intimidasi, saya termasuk salah satu yang banyak di ini."

"Tanpa sadar mereka bahwa ejekan mereka, bullyan mereka membuat saya semangatnya berlipat-lipat," tuturnya.

5 pertemuan terakhir
31/03/23 Persija 2 - 0 Persib
11/01/23 Persib 1 - 0 Persija
01/03/22 Persija 0 - 2 Persib
20/11/21 Persib 0 - 1 Persija
28/10/19 Persib 2 - 0 Persija

5 laga terakhir Persija Jakarta
04/08/23 PSS Sleman 1 - 3 Persija
09/08/23 Persija 1 - 1 Borneo
13/08/23 Madura United 2 - 0 Persija
20/08/23 Persija 2 - 2 Arema
25/08/23 Dewa United 2 - 0 Persija

5 laga terakhir Persib Bandung
03/08/23 Persib 0 - 0 Bali United
08/08/23 Persis Solo 2 - 1 Persib
13/08/23 Persib 1 - 1 Barito Putera
20/08/23 PSIS Semarang 1 - 2 Persib
26/08/23 Persib 2 - 1 RANS Nusantara

Baca juga: Evaluasi Tim Sheikh Jassim di Manchester United, Arsenal di Liga Inggris dan Bayern di Liga Champion

Baca juga: Hasil Drawing UEFA Conference League, Misi Fiorentina Seperti AS Roma, Wakil Liga Inggris Waspada

Prediksi Susunan Pemain :

Persija Jakarta (3-5-2): Andritany Ardhiyasa; Rizky Ridho, Ondrej Kudela, Firza Andika; Rio Fahmi, Resky Fandi, Hanif Sjahbandi, Maciej Gajos, Witan Sulaeman; Riko Simanjuntak, Ryo Matsumura.

Pelatih: Thomas Doll.

Persib Bandung (4-3-3): Fitrul Dwi Rustapa; Kakang Rudianto, Nick Kuipers, Alberto Rodriguez, Daisuke Sato; Rachmat Irianto, Marc Klok, Levy Madinda; Ciro Alves, David da Silva, Edo Febriansah.

Pelatih: Bojan Hodak.

(TRIBUN KALTENG)

Sumber: TribunWow.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved