Liga Italia

Reaksi Lorenzo Pellegrini Saat Romelu Lukaku Gabung Mourinho, Pemain AS Roma : Berupaya

Kepindahan striker Chelsea, Romelu Lukaku akan semakin dekat untuk bergabung dengan Jose Mourinho di AS Roma

Penulis: Nor Aina | Editor: amirul yusuf
Instagram @lorepelle7 dan @romelulukaku
Reaksi Lorenzo Pellegrini saat Romelu Lukaku semakin dekat gabung Mourinho, sang pemain sebut AS Roma masih berupaya. 

Kapten AS Roma pun berkomentar tentang kepindahan eks striker Chelsea yang akan bergabung Mourinho.

Melansir melalui Football Italia, Lorenzo Pellegrini mengakui bahwa Roma sedang mengupayakan kesepakatan tersebut.

"Saya tidak tahu apa yang akan dibawa Lukaku, tapi ada orang-orang yang bekerja untuk mewujudkannya," kata Pellegrini kepada DAZN.

Baca juga: Harga Tinggi Lukaku Dipasang Chelsea, AS Roma Beruntung Pakai Opsi Peminjaman Gantikan Tammy Abraham

Gabungnya Romelu Lukaku ke AS Roma akan diputuskan pada Minggu, (27/8/2023).

Jika berhasil gabung AS Roma, Lorenze Pellegrini pun memberikan tantangan terbuka kepada Lukaku.

"Ketika itu akan dilakukan, maka kita akan melihat apa yang bisa dia berikan, jika tidak, itu seperti membicarakan pemain mana pun di dunia,” ungkapnya.

Meskipun pada saat artikel ini ditulis, AS Roma belum mencapai kesepakatan konkret dengan Chelsea mengenai persyaratan kesepakatan.

Jadwal Liga Italia

Sabtu, 26 Agustus 2023

Pukul 23.30 WIB

Frosinone vs Atalanta

Monza vs Empoli

Minggu, 27 Agustus 2023

Pukul 01.45 WIB

AC Milan vs Torino

Hellas Verona vs AS Roma

Pukul 23.30 WIB

Fiorentina vs Lecce

Juventus vs Bologna

Senin, 28 Agustus 2023

Pukul 01.45 WIB

Lazio vs Genoa

Napoli vs Sassuolo

Pukul 23.30 WIB

Salernitana vs Udinese

Selasa, 29 Agustus 2023

Pukul 01.45 WIB

Cagliari vs Inter Milan

(Tribunkalteng.com/Nor Aina)

Sumber: Tribun Kalteng
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved