Liga Italia
Jadwal Pramusim Liga Italia AS Roma Menuju Asia Tenggara, Jose Mourinho Mampir Indonesia?
AS Roma merilis jadwal ritiro (pemusatan latihan) dan uji coba untuk agenda pramusim jelang Liga Italia 2023-2024.
Tim elite seperti AC Milan dan Juventus menggelar agenda pramusim di Amerika Serikat.
Menurut data yang dihimpun hingga Selasa (27/6/2023), AS Roma adalah satu-satunya klub Liga Italia yang menjadwalkan tur ke Asia Tenggara.
Tim elite seperti AC Milan dan Juventus menggelar agenda pramusim di Amerika Serikat.
* Jadwal Pramusim Klub Liga Italia
AC MILAN
Ritiro: 10 Juli (Milanello), 20 Juli (AS)
Uji Coba
23/7: Real Madrid (Rose Bowl, Los Angeles)
27/7: Juventus (Dignity Health Sports Park, Los Angeles)
1/8: Barcelona (Allegiant Stadium, Las Vegas)
AS ROMA
Ritiro: 8/10-23 Juli (Trigoria)
Uji Coba
26/7: Tottenham (National Stadium Singapore)
29/7: Wolves (Incheon Asiad Stadium, Incheon)
1/8: Incheon United (Incheon Asiad Stadium, Incheon)
ATALANTA
Ritiro: Val Seriana, 11 Juli (di Zingonia) dan 14-22 Juli (Clusone)
Uji Coba
| Klasemen Top Skor Serie A Terbaru Live Hasil AS Roma vs Parma: Soule Kejar Striker Bologna-Como |
|
|---|
| Prediksi Jelang AS Roma vs AC Milan di Liga Italia Serie A, Gasperini dkk Diuji Parma Dulu |
|
|---|
| Rumor Transfer AS Roma di Liga Italia Serie A, Gasperini Kontak Tokoh Kunci Lini Tengah |
|
|---|
| AS Roma Target Napoli Efek Petaka De Bruyne di Liga Italia, Joshua Zirkzee Dilirik Gasperini |
|
|---|
| Jadwal Laga Liga Italia Pekan 9, Napoli dan AS Roma Rebutkan Puncak Klasemen Liga Italia |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kalteng/foto/bank/originals/Jose-Mourinho-keluhkan-budget-AS-Roma-di-bursa-transfer-Liga-Italia.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.