Liga 1 2023

Resmi! Jadwal Persib Bandung Terbaru Imbas Laga Liga 1 Ditunda PT LIB Hari ini, Persikabo Senasib

Jadwal Liga 1 Persib terbaru, senasib Persikabo dan Borneo FC. Laga Maung Bandung hari ini, juga ditunda.

Editor: Nia Kurniawan
Instagram Persib
David Da Silva si bomber Persib. Ini sikapnya imbas Jadwal Liga 1 Persib terbaru, senasib Persikabo dan Borneo FC. Laga Maung Bandung hari ini, juga ditunda. 

Pangeran Biru yang waktu itu ditukangi Robert Alberts terseok-seok dan meraih hasil buruk di tiga laga awal.

Kini, Luis Milla berpeluang untuk membawa Persib Bandung menjungkalkan Madura United di pekan ke-19.

Namun mengalahkan Madura United bukan perkara yang gampang.

Performa Madura United cukup konsisten di perhelatan Liga 1 2022/2023.

Teranyar, Madura United berhasil mencuri tiga poin di kandang Barito Putera dalam lanjutan laga pekan 18 Liga 1 2022/2023.

Madura United mengalahkan Barito Putera dengan skor 2-1 di Stadion Demang Lehman pada Sabtu (14/1/2023).

Patut dinantikan, apakah Persib Bandung mampu mengalahkan Madura United dalam laga pekan 18 kelak.

Arema Alami Rugi

Penundaan pertandingan Arema FC vs Borneo FC membawa dampak bagi Skuat Pesut Etam.

Pertandingan Arema FC vs Borneo FC, sedikitnya telah ditunda sebanyak dua kali.

Seyogiyanya, duel Arema FC vs Borneo FC dilangsungsungkan, pada Senin (16/1/2023. 

Namun, PT Liga Indonesia Baru mengumumkan bahwa laga Arema FC vs Borneo FC dimajukan, pada Sabtu (15/1/2023).

Akan tetapi, setelah dimajukan dari jadwal sebelumnya, laga Arema FC vs Borneo FC kembali ditunda hingga waktu yang belum ditentukan.

Apa persoalan yang melatarbelakangi penundaan duel Arema FC vs Borneo FC?

Seperti diketahui, penolakan didapati sebelum pertandingan Arema FC vs Borneo FC beangsung.

Sumber: BolaSport.com
Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved