Liga 2 2022
Berita Liga 2 Terbaru: PSIM Tunggu Jadwal Piala Indonesia, Sriwijaya FC Gaet Eks Striker PSMS Medan
Berita Liga 2 2022 terbaru mengenai persiapan sejumlah tim hadapi Piala Indonesia 2022, seperti PSIM Yogyakarta juga Sriwijaya FC yang gaet eks PSMS
Ia kemudian bergabung dengan PSPS Riau pada musim 2017 setelah tim Pro Duta FC bubar pada musim tersebut.
Pemain yang berposisi sebagai gelandang serang ini pada musim 2020 dan 2021 memperkuat tim tanah kelahirannya, PSMS Medan di Liga 2.
Sayang, PSMS Medan hanya mampu menembus babak delapan besar Liga 2 musim 2021 dan gagal meraih tiket promosi menuju Liga 1.
Beberapa klub Tanah Air yang pernah dibela Fiwi di antaranya Pro Duta, PSMS Medan, PSPS Pekanbaru, dan Sriwijaya FC. Diketahui, Fiwi juga pernah memperkuat skuat Garuda U-17 di bawah asuhan Indra Sjafri.
Berita ini sudah tayang di Tribun Medan dengan judul Fiwi Dwipan, Bekas Penyerang PSMS Medan, Kini Gabung ke Sriwijaya FC dan Tribun Jogja dengan judul PSIM Yogyakarta Nantikan Jawal Resmi Piala Indonesia 2022
