Liga 1 2022
Nasib si Hulk Artigas Terjawab, Deretan Pemain Asing Persis Solo Diumumkan Jelang Liga 1 2022
Persis Solo tak seperti PSIS Semarang, Persebaya Surabaya hingga Persib Bandung yang sudah mengenalkan rekrutan asingnya. Begini nasib Artigas.
Satu diantaranya, Manajer Persis Solo Erwin Widianto.
Erwin belum bisa berkata banyak perihal rumor tersebut.
Dia menuturkan benar tidaknya rumor Artigas ke Persis Solo akan terjawab lewat unggahan perkenalan amunisi baru.
Ditambah, Erwin juga belum bisa membeberkan nama-nama pemain asing yang telah berhasil diamankan Persis Solo.
"Wah tunggu saja nanti pengumuman siapanya,” tuturnya.
Profil Gerard Artigas
Dikutip TribunWow.com dari Transfermarkt, berikut profil lengkap Gerard Artigas:
Nama Lengkap : Gerard Artigas Fonullet
Tanggal Lahir : 10 Januari 1995
Tempat Kelahiran : Barcelona, Spanyol
Usia : 27 Tahun
Tinggi : 1,80 m
Kewarganegaraan : Spanyol
Posisi : Penyerang Depan/Centre Forward
Kaki : Kiri/Left
