Liga Inggris

Peluang Hasil Liverpool vs Manchester City, ini Hitung-hitungan Klub Juara Liga Inggris

Jadwal Liga Inggris Pekan 30 ada Liverpool vs Watford, Burnley vs Manchester City, Chelsea vs Brentford, Manchester United vs Leicester City.

Editor: Nia Kurniawan
Photo by Oli SCARFF / AFP
Gelandang Liverpool Kolombia Luis Diaz . Jadwal Liga Inggris Pekan 30 ada Liverpool vs Watford, Burnley vs Manchester City, Chelsea vs Brentford, Manchester United vs Leicester City. 

Aman untuk mengatakan tiga pertandingan Liverpool melawan enam besar tradisional ditambah dengan Derby Merseyside yang lebih berarti, membuat mereka benar-benar menjadi pesaing kuat untuk gelar.

Tetapi jika mereka dapat merombak Man City, itu akan menjadi salah satu comeback perebutan gelar terbesar sepanjang masa

Selain perebutan gelar juara Liga inggris antara manchester City dan Liverpool perburuan tiket Liga Champions juga seru.

Tiga tiket kemungkinan besar sudah diamankan Manchester City, Liverpool dan Chelsea.

Satu slot masih diperebutkan posisi keempat sekaligus tiket menuju Liga Champions.

Memang Chelsea sejauh ini masih nyaman di posisi 3 namun hal itu juga bisa diperdebatkan.

Pasukan Thomas Tuchel ini sudah mengumpulkan 59 poin dari 28 laga.

Dibawahnya ada Arsenal dengan selisih 5 angka dari jumlah penampilan yang sama.

Tottenham juga hanya tertinggal 3 angka saja di belakang The Gunners.

Spurs memang sementara berada di luar zona Champions namun bisa masih menjegal posisi Arsenal.

Manchester United pun sama mengintip kelengahan kedua saingannya untuk merebut posisi keempat.

Demi tetap menjaga peluang lolos kompetisi antarklub paling elit di benua biru itu, tim Man United diyakini bakal tampil all out untuk duel tersisa.

Kebetulan pekan ini Jadwal Liga Inggris libur sehingga masih ada waktu bagi tim untuk mengatur strategi.

Jadwal Liga Inggris pekan ke-30

Sabtu, 2 April 2022

Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved