Berita Banjarmasin
Geger Pria Asal Surabaya Tewas di Rumah Kontrakan Banjarmasin
Seorang pria asal Surabaya ditemukan tak bernyawa di rumah kontrakannya di Jalan Gerilya, Komplek Handayani 4 RT 30 RW 1 No 11 , Kecamatan Banjarmasin
Editor: Edi Nugroho
TRIBUNKALTENG.COM BANJARMASIN- Seorang pria asal Surabaya ditemukan tak bernyawa di rumah kontrakannya di Jalan Gerilya, Komplek Handayani 4 RT 30 RW 1 No 11 , Kecamatan Banjarmasin Selatan, Rabu (13/1/2021) pagi.
Pria lima puluh tahunan tersebut akrab disapa Salim oleh para tetangga sekitar. Dirinya diketahui merupakan warga Surabaya yang menyewa rumah di Banjarmasin.
Dari informasi yang berhasil dihimpun, pria tersebut merupakan pengusaha jual beli mobil dan bergabung di komunitas wartawan.
Baca juga: Kodim 1016/ Palangkaraya Bantu Pelajar dengan Perpustakaan Keliling Program Si Komos
Bambang, seorang warga yang cukup mengenal Salim memaparkan mula-mula tubuh pria bernama asli Bernadus itu pertama kali di temukan dalam posisi tertelentang.
"Pagi tadi pertama kali pembantunya datang gedor-gedor pintunya tapi gak dibuka," ujar Bambang.
Setelahnya ia dan beberapa warga sekitar melaporkan ke ketua RT karena tak mendapatkan respons dari Salim.
"Pas dicek udah nggak ngerespon lagi," tambahnya.
Mereka kemudian menghubungi pihak gabungan emergency yang kemudian mendatangi lokasi.
"Tapi kami takut juga makanya dihubungi pihak puskesmas biar ditangani sama mereka," tutur Bambang
Baca juga: Kodim 1016/ Palangkaraya Bantu Pelajar dengan Perpustakaan Keliling Program Si Komos
Kecamatan Banjarmasin Selatan
Komplek Handayani
Jalan Gerilya
RSUD Sultan Suriansyah Banjarmasin
korban tewas
PPKM Mulai Berlaku, Kapolresta Banjarmasin Intensifkan Sosialisasi 3 Hari Pertama |
![]() |
---|
Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat Banjarmasin Mulai Diterapkan |
![]() |
---|
Kebanjiran, Warga di Kurau Tanahlaut Kalsel Tetap Salat Berjemaah di Atas Apar-apar |
![]() |
---|
Hujan Deras Minggu Dinihari, Sejumlah Titik di Banjarmasin Banjir |
![]() |
---|
Evakuasi Truk Tercebur di Sungai Pelabuhan Trisakti, Muatan Besi Diturunkan |
![]() |
---|