MLS

Gol Lionel Messi, Skor 2-1 Hasil Akhir Inter Miami vs Philadelphia Union: Cek Klasemen MLS Terbaru

Inter Miami mengalahkan tamunya, Philadelphia Union dalam lanjutan Major League Soccer atau MLS 2025-2026 pekan 6.

Editor: Haryanto
Twitter Inter Miami/@InterMiamiCF
GOL MESSI - Luis Suarez dan Lionel Messi berpelukan setelah gol Inter Miami pada laga MLS 2024. Lionel Messi mencetak gol dalam laga Inter Miami vs Philadelphia Union yang berlangsung, di Chase Stadium, Minggu (30/03/2025) pagi WIB. 

Melalui akselerasi akselerasi Luis Suarez, Kerjasama Picault dan Lionel Messi mampu berbuah gol.

Philadelphia Union sempat memperkecil ketertinggalan ada menit ke-80.

Gol Philadelphia Union dicetak D Gadzag.

Tak ada gol tambahan, skor 2-1 menutup kemenangan Inter Miami atas Philadelphia Union.

Dengan hasil ini, Inter Miami di puncak klasemen MLS terbaru.

Inter Miami mengemas 13 poin dari lima pertandingan.

Sedangkan, Philadelphia Union mengemas 12 poin.

Line Up Inter Miami vs Philadelphia Union

Inter Miami (4-2-3-1)

19. Ustari; 18. Jordi Alba, 37. Falcon Picart, 6. Aviles, 17. Fray; 5. Sergio Buguets, 55. Redondo; 16. Taylor, 30. Cremaschi, 7. Picault; 9. Luis Suarez

Pelatih Inter Miami: Javier Macherano

Philadelphia Union (4-4-2)

18. Blake; 26. Harriel, 2. Glavinovich, 5. Glesnes, 39. Westfield; 33. Sullivan, 21. Jean Jacques, 4. Lukic, 10. Gazdag; 9. Baribo, 7. Uhre

Pelatih Philadelphia Union: Bradley Carnell

Klasemen MLS 2025-2026

Sumber: Tribun Kalteng
Halaman 2 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved