Liga Voli Korea

LINK Live Score Hasil Red Sparks vs Ai Peppers: Update Aksi Megawati Hangestri

Update skor secara langsung atau live score hasil Red Sparks vs Ai Peppers dalam lanjutan Liga Voli Korea Selatan 2024-2025 putaran keempat.

Editor: Haryanto
Instagram Red Sparks/@red__sparks
Update skor secara langsung atau live score hasil Red Sparks vs Ai Peppers dalam lanjutan Liga Voli Korea Selatan 2024-2025 putaran keempat. 

TRIBUNKALTENG.COM - Update skor secara langsung atau live score hasil Red Sparks vs Ai Peppers dalam lanjutan Liga Voli Korea Selatan 2024-2025 putaran keempat.

Jadwal Red Sparks vs Ai Peppers berlangsung, Minggu (26/01/2025) siang WIB.

Kick off Red Sparks vs Ai Peppers akan digelar lebih awal pukul 14.00 WIB.

Baca juga: Skor 3-0 Hasil Akhir Pink Spiders vs Hyundai Hillstate, Red Sparks Untung Klasemen Liga Voli Korea

Belum ada informasi penayangan live streaming Red Sparks vs Ai Peppers hari ini.

Namun, update secara langsung atau live score hasil Red Sparks vs Ai Peppers pada link yang tersedia pada artikel ini.

Megawati Hangestri dan rekannya saat ini tengah on fire dengan mencatatkan hasil positif.

Tim asuhan pelatih Red Sparks, Ko Hee-jin mengincar rekor 13 kemenangan beruntun.

Sejauh ini, Red Sparks telah mencatatkan rangkaian 12 kemenangan beruntun.

Terakhir, Mega cs berhasil mengalahkan juara bertahan Liga Voli Korea Selatan, Hyundai Hillstate.

Mega cs mampu bangkit usai tertinggal dari Hyundai Hillstate dengan game skor, 3-2.

Laga ini diprediksi tak akan mudah.

Ai Peppers juga menyusun kekuatan memutus hasil minor yang didapat dalam tiga laga terakhir.

Ai Peppers kalah tiga laga beruntun atau hattrick.

Maka dari itu, posisinya di Klasemen Liga Voli Korea terbaru terus dikejar pesaing, IBK Altos.

Posisi Ai Peppers di peringkat lima hanya berjarak dua poin dari IBK.

Sumber: Tribun Kalteng
Halaman 1 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved