Techno
5 Kelebihan iPhone 13 Pro Max: Ada Baterai Awet Hingga Dibekali Sensor Ultra Wideband, Ini Fungsinya
5 kelebihan iPhone 13 Pro Max ada baterai awet hingga dibekali sensor ultra wideband, ini fungsinya
TRIBUNKALTENG.COM - Apple tentunya merilis tipe HP iPhone dengan berbagai macam kelebihan dan kekurangan.
Kelebihan dan kekurangan itu biasanya bisa didapat dari segi Spesifikasinya.
Seperti halnya iPhone 13 Pro Max yang memiliki beberapa kelebihan dan kekurangan dari segi Spesifikasinya.
Adapun kekurangan iPhone 13 Pro Max terdapat dari segi bobot yang terlampau berat hingga desain yang tidak berubah dari tipe sebelumnya.
Meski memiliki kekurangan, tentunya iPhone 13 Pro Max juga memiliki beberapa kelebihan.
Melansir melalui carisinyal.com, iPhone 13 Pro Max memiliki 5 kelebihan termasuk diantaranya ada baterai awet hingga dibekali sensor Ultra Wideband.
Lantas apa fungsi sensor Ultra Wideband di iPhone 13 Pro Max?
Simak penjelasannya dan 5 kelebihan iPhone 13 Pro Max berikut ini:
Baca juga: iPhone 14 Plus Turun Harga Rp 5,5 Juta di iBox Akhir Mei 2024, Cek Juga iPhone 13 dan iPhone 15 Plus
1. Baterai Awet
iPhone 13 Pro Max juga memiliki ketahanan baterai lebih baik dibandingkan varian iPhone 13 lainnya, yakni hingga 2,5 jam lebih awet.
Kapasitas baterai yang dimiliki iPhone 13 Pro Max sebesar 4352 mAh atau 16,75 Whr.
GSMArena menyebutkan bahwa iPhone 13 Pro Max memiliki ketahanan baterai yang jauh meningkat dibandingkan iPhone 12 Pro Max yang dirilis pada tahun 2020.
Contohnya saja seperti saat beraktivitas pemutaran video offline, ponsel ini bisa bertahan selama 24 jam, alias 9 jam lebih lama dibandingkan generasi sebelumnya.
Sumber yang sama juga menyebut bahwa endurance rating ponsel ini mencapai skor 121 jam, lebih tinggi dibandingkan iPhone 12 Pro Max (95 jam).
2. Chipset Tangguh
tipe HP iPhone
Spesifikasi
iPhone 13 Pro Max
kekurangan iPhone 13 Pro Max
fungsi sensor Ultra Wideband
baterai awet
5 kelebihan
RESMI Apple Harga iPhone 17 Pro Max, iPhone 17 Pro, iPhone 17, iPhone Air Hari ini Rp 17 Jutaan |
![]() |
---|
Jadwal iPhone 17 Resmi Dijual di Indonesia 17 Oktober, iPhone Air Beda Nasib |
![]() |
---|
RESMI Harga iPhone 17 di Malaysia dan Singapura, Bandingkan Indonesia Mulai 10 Oktober 2025 |
![]() |
---|
Cara Pesan iPhone 17 Resmi di 10 Oktober 2025, Cek Harga Mulai Dijual Bebas 17 Oktober 2025 |
![]() |
---|
RESMI iPhone 17 Series dan iPhone Air Mulai Pesan 10 Oktober 2025, cek Harga dan Spesifikasi |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.