Liga Italia
Jelang Venezia vs Spezia Asa Jay Idzes Promosi Serie A Tergantung Hasil Como di Laga Akhir Serie B
Bintang Timnas Indonesia Jay Idzes masih ada peluang di laga akhir Serie B Liga Italia. Babak penentuan demi promosi Serie A Liga Italia.
Pada babak 2 Jay Idzes dkk ambil inisiatif melakukan serangan. Hasilnya pada menit 60' skor 1-0 berkat gol Pohjanpalo J hasil servis Gytkjaer C.
Gol yang sekaligus membuat rekan Jay Idzes itu kokoh di posisi puncak raja gol top skor Serie B Liga Italia.
Sayangnya, Venezia kebobolan pada menit 83' skor menjadi 1 - 1 berkat gol Compagnon M.
Beruntung pada menit akhir Venezia raih keunggulan, skor 2-1 berkat gol Pohjanpalo.
Buntut hasil kemenangan ini, Venezia yang diperkuat 'Bang Jayadi' Jay Idzes dan saat ini masih menghuni peringkat ke-3 dengan 70 poin.
Sementara hasil Como yang bertandang ke markas Modena hari ini juga imbang demi membuka asa Juara Liga Italia Serie B 2023-2024. Poin Como kini 72, selisih tipis dengan Venezia.
Hingga menit akhir babak 2 hasil Modena vs Como masih imbang tanpa gol, skor 0-0.
Hanya peringkat 1 dan 2 di klasemen akhir Liga Italia Serie B yang akan lolos ke Serie A.
Sedangkan peringkat 3-4 hanya otomatis lolos ke babak play off semifinal dan posisi 5-8 akan menjalani babak play off perempat final.
Skenario Promosi Serie A
Como
- Hanya butuh satu kemenangan
- Kalah dua kali, tapi Venezia juga mengalami satu kekelahan
Venezia
- Sapu bersih laga sisa, dan Como kalah dua laga
| UPDATE Bursa Transfer Liga Italia AS Roma dan AC Milan Rumor Panas, Kompatriot Lionel Messi Disorot |
|
|---|
| Bursa Transfer AC Milan dan AS Roma Rumor Januari 2026 Liga Italia Serie A, Target Gasperini |
|
|---|
| Jadwal Bola Malam Ini AS Roma vs Udinese dan Inter vs Lazio Liga Italia, Pellegrini-Soule Starter |
|
|---|
| HASIL Liga Italia AC Milan vs AS Roma Picu Gasperini Sentil Dybala, Svilar: Memalukan |
|
|---|
| KLASEMEN Liga Italia Hasil Akhir Cremonese vs Juventus Skor 1-2, Gawang Emil Audero Jebol |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kalteng/foto/bank/originals/Jay-Idzes-dka.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.