Kalteng Terdampak Gempa Kalsel
Gempa Susulan Hari ini Kab Banjar Kalsel Selasa 13 Februari 2024, BMKG Catat Magnitudo Terkini
Kabar BMKG mencatat gempa terjadi tak hanya Banjarmasin Kalimantan Selatan tapi Kabupaten Banjar.
Skala MMI Gempa
Berdasarkan skala MMI yang dikutip dari laman BMKG, berikut info MMI yang dapat dipelajari:
I MMI
Getaran gempa tidak dapat dirasakan kecuali dalam keadaan luarbiasa oleh beberapa orang.
Baca juga: Cuaca Ekstrem BMKG Sabtu, 10 Februari 2024, Banten hingga Bali Berpotensi Hujan Lebat Disertai Angin
II MMI
Getaran atau goncangan gempa dirasakan oleh beberapa orang, benda-benda ringan yang digantung seperti lampu gantung bergoyang.
III MMI
Getaran gempa dirasakan nyata dalam rumah.
Getaran terasa seakan-akan ada naik di dalam truk yang berjalan.
IV MMI
Pada saat siang hari dapat dirasakan oleh orang banyak di dalam rumah, di luar rumah oleh beberapa orang, gerabah pecah, jendela/pintu bergoyang hingga berderik dan dinding berbunyi.
V MMI
Getaran gempa bumi dapat dirasakan oleh hampir semua orang, orang-orang berlarian, gerabah pecah, barang-barang terpelanting, tiang-tiang dan benda besar tampak bergoyang, bandul lonceng dapat berhenti.
VI MMI
gempa hari ini
Kalimantan Selatan
Kabupaten Banjar
Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG)
BMKG
Info Gempa Terkini
gempa terkini
Gempa Kalsel
| Gempa Kalsel Selasa 13 Fabruari 2024, Info BMKG Berpusat di Darat Timur Laut Banjar Mag 3,3 SR |
|
|---|
| Gempa Kalsel, 3 Kecamatan Kabupaten Banjar Sekolah dan Musala Retak, Termasuk di Sungkai Baru |
|
|---|
| Kalaksa BPB-PK Kalteng Sebut Tak Ada Bangunan Rusak, Berharap Tak Ada Gempa Susulan |
|
|---|
| Guncangan Gempa Kalsel Mag 4.7, Dinding dan Lantai SDN Sungai Jingah 5 Banjarmasin Retak Parah |
|
|---|
| Gempa Bumi Kalsel Terasa Hingga Palangkaraya, Warga Kaget Tahu dari Rak Piring Bergetar |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.