Liga 2 2023

Hitung-hitungan Deltras FC, Gresik United, Persijap dan PSCS Lolos ke Babak 12 Besar Liga 2 2023

Hitung-hitungan pada grup tiga untuk lolos Deltras FC hanya cukup menang atau imbang lawan Persijap Jepara.

|
Editor: Haryanto
Instagram Liga 2 match
Liga 2 2023 

Selain itu, PSCS Cilacap juga menunggu hasil laga lainnya yakni Deltras FC wajib menang atau imbang atas Persijap Jepara.

Baca juga: Skor Hasil Akhir Liga 2 Sada Sumut FC vs Semen Padang, Kabau Sirah Tambah Poin di Klasemen Grup 1

Berikut Hitung-hitungan Grup 3 Lolos Babak 12 Besar

1. Deltras FC

- Menang atau imbang lawan Persijap Jepara

- Kalah dari Persijap Jepara, tapi Gresik United kalah dari PSCS Cilacap

2. Gresik United

- Menang atau imbang atas PSCS Cilacap

- Kalah tak lebih dari tiga gol dari PSCS Cilacap, dan Deltras FC mengalahkan Persijap Jepara

3. Persijap Jepara

- Menang atas Deltras FC

4. PSCS Cilacap

- Menang dua kali, atas Persekat Tegal serta selisih tiga gol dari Gresik United. Selain itu, Deltras FC menang atau imbang atas Persijap Jepara

Jadwal Liga 2 2023 Grup 3

Pekan 13

Senin, 11 Desember 2023

Sumber: Tribun Kalteng
Halaman 2 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved