Liga 2 2023
Hasil Persiraja vs PSDS Deli Serdang: Sempat Tertinggal, Laskar Rencong Unggul Comeback
Hasil Persiraja vs PSDS Deli Serdang pada babak pertama berkesudahan dengan skor 2-1 dalam laga di Stadion Harapan Bangsa.
TRIBUNKALTENG.COM - Persiraja Banda Aceh berhasil comeback atas tamunya, PSDS dalam lanjutan Liga 2 2023 grup satu pekan 13.
Hasil Persiraja vs PSDS Deli Serdang pada babak pertama berkesudahan dengan skor 2-1 dalam laga di Stadion Harapan Bangsa, Senin (10/12/2023).
Laskar Rencong julukan Persiraja Banda Aceh sebenarnya cukup dominan dalam penguasaan bola.
Namun, mereka kecolongsn pada menit ke-13.
Baca juga: Skor Hasil Akhir Liga 2 PSCS vs Persekat di Derby Ngapak, Hiu Selatan Tambah Poin di Klasemen
Baca juga: Live Skor Hasil Persiraja vs PSDS Deli Serdang Kick-off Pukul 16.00 WIB
Kurniawan berhasil membobol gawang Persiraja sehingga skor 0-1 untuk keunggulan PSDS Deli Serdang.
Tersentak, Persiraja meningkatkan serangan.
Tim asuhan pelatih Achmad Zulkifli baru berhasil menyamakan kedudukan pada menit ke-30.
Persiraja terus meningkatkan serangan.
Pada menit tambahan waktu, Persiraja berhasil mencetak gol pada menit ke-45+1.
Belum ada tambahan gol sehingga menutup babak pertama dengan skor 2-1.
Update secara langsung atau live skor hasil Persiraja vs PSDS Deli Sedang pada link yang tersedia di bawah ini.
Duel Persiraja vs PSDS Deli Serdang tidak hanya sekedar formalitas.
Persiraja Banda Aceh telah memastikan tiket ke babak 12 besar Liga 2 2023.
Lalu, PSDS Deli Serdang dipastikan akan bertanding di babak play-off degradasi.
Tidak hanya itu, Laskar Rencong julukan Persiraja berpeluang memuncaki Klasemen Akhir Liga 2 2023 grup satu.
Seperti Kalteng Putra, Sriwijaya FC Nunggak Gaji Sehingga Pemain dan Official Curhat di Media Sosial |
![]() |
---|
Tim Liga 2 PSMS Medan Sumbangkan Pemain ke Timnas U20 Indonesia, PSSI Sumut Sedih Cuma 1 yang Lolos |
![]() |
---|
Permintaan Maaf Persiraja Banda Aceh pada Supporter Laskar Rencong Usai Gagal Lolos ke Liga 1 2024 |
![]() |
---|
Rekap Akhir Liga 2 2023/2024: Cek Tim Promosi Liga 1, 8 Degradasi Liga 3, Top Skor - Pemain Terbaik |
![]() |
---|
Hasil Akhir Semen Padang vs PSBS Biak, Beto cs dan Kiper Barito Putera Juara Final Liga 2 |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.