Liga Voli Korea
Hasil Akhir Hyundai Hillstate vs Red Sparks: Tim Megawati Kalah 3-1, Klasemen Liga Voli Korea 2023
Red Sparks kalah dalam pertandingan ketat melawan Hyundai Hillstate dalam lanjutan Liga Voli Korea 2023 pekan ke-7.
TRIBUNKALTENG.COM - Red Sparks harus mengakui keunggulan Hyundai Hillstate dalam lanjutan Liga Voli Korea, Kamis (09/11/2023) sore.
Red Sparks kalah dalam pertandingan ketat melawan Hyundai Hillstate dalam lanjutan Liga Voli Korea 2023 pekan ke-7.
Hasil akhir Hyundai Hillstate vs Red Sparks berkesudahan dengan game, 3-1.
Skor akhir Hyundai Hillstate vs Red Sparks berkesudahan dengan skor 28-26, 24-26, 25-21, dan .25-16.
Baca juga: Hasil Hyundai Hillstate vs Red Sparks: Tim Megawati Hangestri Tertinggal 1-0
Baca juga: Red Sparks Terpaut 4 Poin dengan Pemuncak Klasemen, Cek Jadwal Megawati Hangestri di November 2023
Awal game pertama, Red Sparks mengambil kendali pertandingan.
Bahkan, Megawati Hangestri dan rekan-rekannya unggul tiga poin, 2-5, 4-7, 5-8.
Namun, Red Sparks mengendor sehingga perolehan poin berhasil sama, bahkan tertinggal satu angka, 10-9.
Red Sparks bangkit lalu kembali unggul dua-tiga poin, 10-12, 12-14, dan 13-16.
Hyundai Hillstate bangkit, dan mengambil momentum untuk menyamakan kedudukan, 17-17.
Bahkan, mereka sempat unggul dua angka 21-19 sehingga pelatih Red Sparks mengambil time out.
Skor ketat terjadi di ujung game pertama, 22-21. Meskipun unggul, pelatih Hyundai Hillstate mengambil kesempatan time out.
Hyundai Hillstate lalu unggul dua angka, 23-21 sebelum kembali berjarak satu poin, 23-22.
Game poin 24-22, Red Sparks mampu membawa pertandingan deuce dengan spike Megawati menjadi 24-24.
Hyundai Hillstate akhirnya mampu menutup game pertama dengan keunggulan 28-26.
Pada game kedua, duel ketat kembali terjadi.
Baca juga: Hasil Akhir Red Sparks vs Hillstate: Bekuk Pemuncak Klasemen V-League 2023, Cek Posisi Tim Megawati
Hasil Akhir Hyundai Hillstate vs Red Sparks
Hasil Hyundai Hillstate vs Red Sparks
Hasil Red Sparks
Megawati Hangestri
Hasil Liga Voli Korea 2023
Klasemen Liga Voli Korea 2023
HASIL Akhir Pink Spiders vs Red Sparks: Final Super Ketat, Daftar Juara Liga Voli Korea Terbanyak |
![]() |
---|
Update Skor Pink Spiders vs Red Sparks: Sempat Unggul 5 Poin, Megawati Kena Comeback 2 Set |
![]() |
---|
LIVE Hasil Pink Spiders vs Red Sparks, Final Penentuan Juara Liga Voli Korea 2024-2025 |
![]() |
---|
LINK Live Streaming TVRI Sports Voli Pink Spiders vs Red Sparks Jam 17.00 WIB, Tonton Aksi Megawati |
![]() |
---|
LINK Score Pink Spiders vs Red Sparks, Cek Live Hasil Final Liga Voli Korea Terbaru |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.