Piala Dunia 2026
Live Skor Brazil vs Venezuela, Line up Kapten Casemiro dan Neymar Starting XI
Gelandang serang ada nama Neymar, lalu Rodrygo, dan pemain Real Madrid Vinicius Junior.
TRIBUNKALTENG.COM - Update secara langsung atau live skor Brazil vs Venezuela dalam lanjutan kualifikasi Piala Dunia 2026 matchday ketiga zona Conmebol.
Jadwal Brazil vs Venezuela sedang berlangsung, di Arena Pantanal, Cuiaba, Jumat (13/10/2023).
Kick-off pertandingan antara Brazil vs Venezuela dimulai pukul 07.30 WIB.
Dengan skema formasi 4-2-3-1, Pelatih Brazil, Fernando Diniz menurunkan duet Bruno Guimaraes dan sang kapten Casemiro sebagai gelandang bertahan.
Kiper Ederson dipasang sebagai line-up.
Baca juga: Live Skor Hasil Argentina vs Paraguay: Messi Masuk Line up, Gol Otamendi Bawa Tim Tango Unggul 1-0
Adapun quartet pertahanan dijaga Danilo, Marquinhos, Gabriel Magalhaes, dan Guilherme Arana.
Gelandang serang ada nama Neymar, lalu Rodrygo, dan pemain Real Madrid Vinicius Junior.
Penyerang Richarlison dipasang sebagai ujung tombak.
Kemenangan dibutuhkan Brazil untuk mengokohkan posisi puncak klasemen.
Update hasil pertandingan pada link skor berikut:
Line up Brazil vs Venezuela
Brazil (4-2-3-1)
23. Ederson; 2. Danilo, 3. Marquinhos, 4. Gabriel Magalhaes, 6. Guilherme Arana; 8. Bruno Guimaraes, 5. (c) Casemiro; 11. Rodrygo, 10. Neymar, 7. Vinicius Junior; 9. Richarlison
Pelatih Brazil : Fernando Diniz
| KLASEMEN Akhir Zona Asia: Sesuai Prediksi, Arab Saudi-Qatar, UEA-Iraq Playoff, Indonesia Gigit Jari |
|
|---|
| LIVE Hasil Arab Saudi vs Iraq, Timnas Qatar vs UEA Penentu Klasemen Akhir Tiket Piala Dunia 2026 |
|
|---|
| Klasemen Akhir Indonesia vs Iraq, Patrick Kluivert Gagal Bawa Timnas ke Piala Dunia 2026 |
|
|---|
| LINK Hasil Uni Emirat Arab vs Oman, Live RCTI Indonesia vs Iraq, Skenario Lolos Klasemen Terbaru |
|
|---|
| Klasemen Terbaru Grup A-B, Skenario Indonesia vs Iraq Lolos Piala Dunia 2026 |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.