Liga 1 2023
Kritikan Keras untuk Fortes dan Vitinho di Latihan PSIS Semarang, Snex dan Panser Biru Puji Marukawa
Vitinho dan Carlos Fortes ramai mendapat kritikan dari para fans Mahesa Jenar terutama Snex Mania dan Panser Biru, Marukawa dipuji di Liga 1 2023
Sementara untuk pemain pasti bergabung ke Persijap hanya ada 6 pemain, yakni Irfan Afghoni, Adam Aditya, Indra Arya, Qischil, Qischil, Fikron, dan Andriyas Fransisco.
"Tapi hari ini hanya 5 pemain ikut latihan," kata Eks Pelatih Barito Putera tersebut.
5 pemain tersebut adalah Fikron, Adam Aditya, Irfan Afghoni, Indra Arya dan Andriyas Fransisco.
Kecuali Andriyas, empat pemain tersebut merupakan bagian skuat Persijap musim lalu.
Sementara Andriyas adalah pemain baru yang didatangkan dari Arema FC untuk mengisi posisi penjaga gawang.
Salahudin mengungkapkan dirinya menginginkan 13 pemain dari musim lalu dipertahankan.
Namun hanya 5 pemain yang sudah setuju dengan tawaran manajemen. Sisanya, kata dia, masih dalam proses negosiasi.
* PSIS PINDAH-PINDAH LOKASI LATIHAN
PSIS Semarang harus nomaden atau berpindah-pindah lokasi latihan jelang bergulirnya Liga 1 2023 - 2024.
Dua pemain asing Boubakary Diarra dan Taisei Marukawa sudah terlihat berlatih bersama skuad PSIS Semarang di bawah arahan Gilbert Agius.
Menanggapi hal tersebut, Pelatih PSIS Semarang Gilbert Agius menyebutkan bahwa meski lokasi latihan sering berpindah tempat, hal ini tidak berpengaruh besar terhadap persiapan menghadapi kompetisi.
"Tempat latihan berpindah tidak mempengaruhi tim. Lapangannya bagus-bagus, itu bukan problem. Di sini di manapun sejauh lapangan bagus itu tidak masalah," kata Gilbert usai memimpin latihan di Lapangan Wisesa, Selasa (6/6/2023).
Kebetulan, latihan di lapangan Wisesa ini menjadi latihan perdana tim senior Mahesa Jenar di lapangan berumput sintetis tersebut.
"Pemain juga memberikan selalu melakukan yang terbaik dalam latihan. Kita beri porsi lebih dan tidak ada masalah," katanya.
Memasuki minggu ketiga latihan, Gilbert mengungkapkan jika kondisi fisik para pemain sudah semakin membaik.
| TV Online Indosiar, Link Live Streaming Madura United vs Persib Bandung Final Liga 1 Pukul 19.00 Wib |
|
|---|
| Live Gratis Indosiar, Link Streaming Borneo FC vs Bali United TV Online Liga 1 Pukul 19.00 Wib |
|
|---|
| Bobotoh Diminta Berdoa Jelang Madura United vs Persib Bandung, Ini H2H Calon Juara Liga 1 2023 |
|
|---|
| Prediksi Borneo FC vs Bali United Penentu Juara 3 Liga 1 Live TV, Madura United vs Persib di Final |
|
|---|
| Kondisi Persib Bandung dan Borneo FC Disentil Pelatih Bali United, Jelang Final Liga 1 Live Indosiar |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kalteng/foto/bank/originals/Pemain-baru-PSIS-Victor-Vitinho-segera-duet-dengan-Carlos-Fortes-di-Liga-1-2023.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.