Liga 1 2022
Statistik Carlos Fortes di PSIS Semarang tak Semanis di Arema, Jadwal Mahesa Jenar Dinantikan
PSIS Semarang di tengah terhentinya BRI Liga 1 2022 , bisa jadi momentum Carlos Fortes comeback bela Mahesa Jenar.
TRIBUNKALTENG.COM - Lantas siapa yang akan jadi calon lawan PSIS Semarang saat uji coba di tengah terhentinya BRI Liga 1 2022 ?
Laga uji coba PSIS Semarang di tengah terhentinya BRI Liga 1 2022 , bisa jadi momentum Carlos Fortes comeback bela Mahesa Jenar.
Pasalnya, Carlos Fortes belum pernah bela PSIS Semarang di BRI Liga 1.
Padahal Carlos Fortes dulu gacor di Arema FC hingga jadi idola Aremania, beda nasib saat di PSIS Semarang, intip statistiknya.
Baca juga: Live SCTV, Klasemen Liga Inggris Jelang Chelsea vs MU, Peluang Graham Potter Raih 3 Poin Hari ini
Penyerang asal Portugal, Carlos Fontes digadang jadi solusi lini depan PSIS Semarang di BRI Liga 1 musim ini.
Carlos Fortes didatangkan dari Arema FC usai BRI Liga 1 musim lalu berakhir
Meski legiun asing debutan di BRI Liga 1 musim lalu, Carlos Fortes langsung nyetel di Arema FC musim lalu.
Dipadu BRI Liga 1 musim lalu, Carlos Fortes melakoni 31 laga bareng Arema FC
Dari 31 laga bareng Arema FC, Carlos Fortes cetak 20 gol
Tak hanya itu, Carlos Fortes juga ciptakan tiga assist buat Arema FC musim lalu.
Selain itu, Carlos Fortes tercatat mengoleksi tiga kartu kuning saat bela Arema FC
Tercatat pula total Carlos Fortes bermain 2.661 menit.
Performa impresif Carlos Fortes bareng Arema FC bikin PSIS Semarang kepincut
Di akhir musim BRI Liga 1 2021, Carlos Fortes gabung ke PSIS Semarang
Asa Carlos Fortes akan jadi mesin gol PSIS Semarang sempat mencuat di Piala Presiden 2022