Viral Video 'Ukhti Santuy' di Twitter, ''Kalau Enggak Goyang Badan Kayak Sakit Semua''
Berjoget asyik seolah-olah tidak menghiraukan orang di sekelilingnya, video 'Ukhti Santuy' viral di Twitter.
Jadi kalau ditanya saya kenapa, ya enggak tahu. wkwkwkwk
Autogoyang, santuy.
Biasanya kalau denger gituan (musik dangdut) dan enggak bisa joget itu badan kayak sakit semua malah, kok bisa saya?
3. Saya juga enggak tahu mbak. Kalau boleh tahu, yang pertama upload video sampean joget siapa ya mbak?
Enggak tahu mas, moro-moro wes di mana-mana (tiba-tiba sudah di mana-mana)
4. Gara-gara video viral, sekarang follower jadi banyak, atau memang sudah banyak dari awal?
Dari awal pling cuma seribuan mas (hingga berita ini ditulis, follower Mbak Ita sudah mencapai lebih dari 14K).
5. Sudah ada yang menawari endorsment mbak?
Sudah ada, mas. Tapi aku masih bingun menjawabnya bagaimana. Hahahaha
6. Selain follower, ada efek lain enggak mbak?
Editor: Mustain Khaitami
Sumber: Surya