218 Guru Tapin Ikuti UKG Tahap II

Para guru bersertifikasi kembali berkumpul di Disdik Tapin untuk melihat nama-nama yang masuk dalam

Penulis: Ibrahim Ashabirin | Editor: Anjar
zoom-inlihat foto 218 Guru Tapin Ikuti UKG Tahap II
Hanani
Ilustrasi
TRIBUNKALTENG.COM, RANTAU - Para guru bersertifikasi kembali berkumpul di Disdik Tapin untuk melihat nama-nama yang masuk dalam ujian kompetensi guru (UKG) secara online, Kamis (4/10/2012).
 
Menurut Kasubag Kepegawaian Disdik Tapin, Agus, jumlah peserta UKG tahap dua sejumlah 218 orang yang terdiri guru TK hingga SMA/sederajat.
 
Sedangkan guru bersertifikasi di Tapin yang telah melalui UKG tahap pertama kemarin sejumlah 612 orang.

"Pelaksanaan UKG tahap dua ini berlangsung pada 9,10 dan 11 Oktober di SMKN 1 Tapin Selatan," jelas Agus kepada Bpost, Kamis (4/10). Sedangkan untuk UKG kepala sekolah dan pengawas akan digelar pada November.

Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di
    AA

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved